
Teman Pantai
Ia hadir menyapamu
Selalu ada untuk sepimu
Ia tak lari ketika tangismu
Berulang kali, ia menggegammu
Dengan angin senja
Apakah Ikan di Langit?
Tanyamu ketika ombak
Sedang menari dan menunggumu
Teman Pantai
Ia hadir menyapamu
Selalu ada untuk sepimu
Ia tak lari ketika tangismu
Berulang kali, ia menggegammu
Dengan angin senja
Apakah Ikan di Langit?
Tanyamu ketika ombak
Sedang menari dan menunggumu